Rabu, 15 Oktober 2008

Operasi System Linux


Sejarah Linux

UNIX standards.

Pertama kali dikembangkan pada tahun 1991 oleh
“Linus Benedict Torvalds”
Perkembangan Linux sekarang merupakan hasil
kolaborasi dari semua pihak
Standar penomoran kernel, berdasarkan no. urut
terakhir:
• Genap : stabil
• Ganjil : pengembangan


Kernel Linux pada mulanya ditulis sebagai proyek hobi oleh pelajar universitas Finland Linus Torvalds yang belajar di Universitas Helsinki, untuk membuat kernel Minix yang gratis dan dapat diedit. (Minix adalah projek pelajaran menyerupai UNIX dibuat untuk mudah digunakan dan bukannya untuk digunakan secara komersial.) Versi 0.01 dikeluarkan keInternet pada September 1991, Versi 0.02 pada 5 Oktober 1991.
Istilah Linux atau GNU/Linux (GNU) juga digunakan sebagai rujukan kepada keseluruhan distro Linux (Linux distribution), yang di dalamnya disertakan program-program lain pendukung sistem operasi. Contoh program tersebut adalah server web, bahasa pemrograman, basisdata, tampilan desktop(Desktop Environment) (seperti GNOME dan KDE), dan aplikasi perkantoran (office suite) seperti OpenOffice.org, KOffice, Abiword,Gnumeric. Distro Linux telah mengalami pertumbuhan yang pesat dari segi popularitas, sehingga lebih populer dari versi UNIX yang menggunakan sistem lisensi dan berbayar (proprietary) maupun versi UNIX bebas lain yang pada awalnya menandingi dominasi Microsoft Windows dalam beberapa sisi.
Para pengamat teknologi informatika beranggapan kesuksesan ini dikarenakan Linux tidak bergantung kepada vendor (vendor independence), biaya operasional yang rendah, dan kompatibilitas yang tinggi dibandingkan versi UNIX proprietari, serta faktor keamanan dan kestabilannya dibandingkan dengan Microsoft Windows. Ciri-ciri ini juga menjadi bukti atas keunggulan model pengembangan perangkat lunak sumber terbuka (opensource software).
Linux mendukung banyak perangkat keras komputer, dan telah digunakan di berbagai peralatan dari komputer pribadi, superkomputer dan sistem benam (embedded system), seperti telepon seluler (Ponsel) dan perekam video pribadi.


Kernel Linux

Linux 0.01 (14 Mei 1991) 1st publish

• Hanya dapat berjalan pada prosessor Intel kompatibel-80386
dan pada hardware PC
• Mempunyai device-driver support yang terbatas
• Sistem berkas yg didukung hanya Minix


Linux 1.0 (Maret 1994)

• Mendukung protokol standar jaringan TCP/IP
• Memiliki sistem berkas yang lebih baik tanpa batasanbatasan
Minix
• Support for a range of SCSI controllers for high-performance
disk access
• Extra hardware support

Linux 1.2 (Maret 1995)
versi terakhir PC-only

Linux 2.0 (Juni 1996)

• Mendukung multiple architecture & multiprocessor architecture
• Improved memory-management code
• Improved TCP/IP performance
• Mendukung internal kernel threads, penanganan dependency
antara modul-modul loadable, dan loading otomatis
berdasarkan permintaan (on demand).
• Standardisasi interface konfigurasi

0 Comments:

 

© 2008 Ayo Sekolah: Operasi System Linux | Design by Template Unik



Belajar Makin Asik Aja


---[[ Skip to top ]]---